Recent Post

FLEX

Bersama siswa Kelas IX Pangeran Diponegoro

Foto bersama siswa kelas IX Pangeran Diponegoro setelah praktikum Listrik Dinamis

123

Selasa, 20 November 2018

Penegakan disiplin yang berujung pada penganiayaan Guru oleh orang tua peserta didik di SMP Negeri 6 Kalukku, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat.

 PERLINDUNGAN BAGI GURU Oleh : Karmila, S.Pd.,M.Pd (Majene, Sulawesi Barat) Salah satu tujuan negara yang termaktub dalam pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 adalah mencerdaskan kehidupan Bangsa. Tujuan tersebut sejalan dengan peran Guru yang merupakan ujung tombak pendidikan bagi generasi penerus bangsa. Tanpa guru, tentu saja tujuan ini tidak...